Cara Membuat Kebun Vertikal dari Botol Bekas yang Mudah dan Murah

Kebun vertikal menjadi trend masa kini apalagi di perkotaan. Lahan pekarangan yang banyak dijadikan sebagai lahan parkir menjadikan masyarakat kita kurang melakukan budidaya tanaman lewat memelihara tanaman sendiri dirumah. Padahal melakukan kegiatan budidaya dapat membantu membuat rumah anda menjadi lebih asri dan sejuk. Nah, untuk membantu membuat rumah anda lebih asri dan sejuk, ada teknik […]

Cara Membuat Pagar Bambu Untuk Kebun yang Murah tapi Indah

Anda bosan dengan pagar bambu itu-itu saja ?. Kali ini kami akan membantu anda membuat kreasi pagar bambu untuk kebun anda menjadi indah. Selain itu tetap berfungsi untuk melindungi kebun anda dari gangguan binatan dan untuk memisahkan kebun anda dengan bagian yang lainnya. Tapi, ilmubudidaya akan menyampaikan beberapa hal yang perlu anda ketahui sebelum mengetahui […]

Cara Mengawetkan Bunga Menggunakan Alkohol Paling Mudah

Bagi anda yang suka mengoleksi tanaman bunga pernah terpikirkan tidak bagaimana cara mengawetkan bunga supaya tahan lama? Jika pernah, sebenarnya ada loh cara yang mudah untuk mengawetkan bunga supaya tahan lama yaitu dengan menggunakan alkohol. Namun sebelum kami membahas cara mengawetkan bunga menggunakan alkohol, kami akan memberikan informasi menarik seputar bunga. Berikut ini informasinya akan […]

Cara Berkebun di Lahan Sempit dengan Vertical Garden

Saat ini beberapa arsitektur dan pertanian membuat inovasi cara berkebun di lahan sempit selain menggunakan cara hidroponik. Salah satu inovasi tersebut adalah cara berkebun dengan vertical. Biasanya hanya sedikit orang yang mencoba cara berkebun dengan vertical garden karena banyak yang tidak mengetahui bagaimanan membuat vertical garden sesuai dengan keinginan dan kebutuhan mereka. Berikut ini ada […]

Cara Membuat Kebun Sayur di Pekarangan Rumah yang Mudah dan Sederhana

Biaya kebutuhan pangan saat ini terus meningkat. Bukan tidak mungkin anda harus menanam sendiri kebutuhan pangan anda untuk mengurangi biaya kebutuhan bahan pangan. Tapi bagaimana kalau lahan di pekarangan rumah sempit bahkan tidak cukup untuk menanam bahan pangan? Caranya gampang, semakin berkurangnya jumlah lahan apalagi pekarangan rumah, sebenarnya anda masih tetap bisa menanam kebutuhan pangan […]

5 Jenis Lahan Budidaya Tanaman Kacang Tanah dan Tips

Deskripsi Tanaman Kacang Tanah Sebelum anda menanam tanaman kacang tanah, anda perlu mengetahui bagaimana bentuk dan ciri – ciri tanaman kacang tanah. Tanaman kacang tanah menurut bentuknya memiliki daun majemuk bersirip genap dimana dalam 1 tangkai daun terdapat 4 anak daun dengan bentuk panjang. Bunga kacang tanah akan muncul ketika kacang tanah berumur 4 – […]

Tanaman Apa Saja Yang Bisa Ditanam Secara Hidroponik?

Tanaman yang ditanam menggunakan teknik budidaya hidroponik saat ini semakin berkembang. Mengingat bahwa tanaman yang ditanam secara hidroponik dapat tumbuh lebih cepat jika dibandingkan dengan tanaman yang ditanam pada tanah. Dalam mempelajari budidaya hiroponik, anda perlu mengetahui tanaman apa saja yang bisa ditanam secara hidroponik karena tidak semua jenis tanaman dapat dibudidayakan dengan cara hidroponik. […]

Beberapa Jenis Bunga Yang Bisa Ditanam Secara Hidroponik

Syarat Budidaya Hidroponik Budidaya hidroponik memang menyenangkan karena anda menggunakan teknik bercocok tanam dengan metode terbaru. Sebelum memulai menanam bunga dengan cara budidaya hidroponik anda perlu mengetahui apa saja syarat yang harus dipenuhi jika berkeinginan menanam dengan cara hidroponik. Berikut ini penjelasan mengenai syarat budidaya hidroponik. Pemilihan Jenis Tanaman Pemilihan jenis tanaman untuk budidaya hidroponik […]

6 Cara Membasmi Hama Aphid Serta Perawatan Tanaman

Deskripsi Hama Aphid Hama aphid memiliki nama latin yaitu Aohidoidea. Insekta yang satu ini termasuk dalam jenis kepik berwarna hijau muda. Aphid dapat dengan mudah ditemukan di beberapa wilayah seperti  Bentuk dari aphid sendiri sangat kecil, hanya memiliki panjang tubuh sekitar 1-2 mm saja. Cara hama aphid dapat berkembang dengan pesat dengan cara aseksual. Hewan […]

5 Cara Mengatasi Hama Burung Emprit di Sawah

Deskripsi Hama Burung Emprit Anda menyebut burung ini dengan sebutan burung emprit. Burung emprit sangat mudah ditemukan di sawah. Apalagi saat padi sudah mulai berbulir maka kawanan burung emprit akan terbang disekitar lahan persawahan anda. Bagi orang lain, burung emprit dikenal sebagai burung pipit. Hama yang satu ini sebenarnya tidak hanya ditemukan di persawahan saja. […]