10 Cara Mengatasi Hama yang Resisten dengan Mudah dan Cepat

Fenomena resistensi hama terhadap pestisida merupakan masalah yang kerap dihadapi oleh petani, bukan saja dalam negeri, namun ini terjadi pula di seluruh belahahan dunia. Resistensi hama terhadap sejumlah pestisida diketahui sejak tahun 1910, dan semakin meningkat ketika ditemukan pestisida organik sintestis di tahun 1945. Kejadian ini mengalami peningkatan secara siknifikan dari tahun ke tahun, diimbangi […]