Cara Membuat Pupuk Cair dari Kulit Pisang – Sederhana dan Mudah

Kulit pisang yang biasanya kita buang begitu saja setelah mengkonsumsi buahnya ternyata memiliki manfaat bagi kesuburan tanaman. Bahkan kita dapat dengan mudah mempelajari cara membuat pupuk cair dari kulit pisang ini. Nutrisi yang ada di dalam setiap lembar kulit pisang adalah kalium (42 % ketika dikeringkan), fosfor, kalsium, sodium, mangan, sulfur, serta magnesium. Baca pula: cara […]