Agar dapat menghasilkan produk maksimal, tanaman memerlukan perawatan yang intens. Mulai dari awal tanam, sampai masa panen. Dalam perawatan diantara yang harus dipenuhi oleh tanaman adalah unsur hara. Unsur hara ini meskipun terdapat di dalam tanah, perlu penambahan. Karena unsur hara tanah belum mencukupi memenuhi ciri – ciri tanaman unsur hara tanaman.
Selain pupuk tabur, jenis pupuk tanaman yang perlu ditambahkan adalah ZPT. Pupuk sangat berguna dalam proses tumbuh tanaman dan membuat produksi tanaman maksimal. Salah satu pupuk ZPT yang sangat bagus digunakan untuk tanaman adalah Hormax. Pupuk Hormax salah satu pupuk Organik pada golongan ZPT.
Kandungan Pupuk Dan Manfaat Pupuk Hormax
Pupuk Hormax dapat dibeli di toko pertanian di daerah Anda. Pupuk berguna sebagai tambahan perangsang pertumbuhan tanaman. Ada banyak kandungan pada pupuk ini, baik berupa Hormon yang bermanfaat bagi tanaman. Berikut Hormon yang dikandung oleh pupuk Hormax :
Selain Hormon, pupuk Hormax juga mengandung Mikroba yang dibutuhkan tanaman. Berikut kandunganya :
Dengan adanya Hormon dan Mikroba memberikan banyak manfaat bagi tanaman. Berikut ini manfaat yang didapatkan oleh tanaman dari pemberian Pupuk Hormax :.
Dosis Dan waktu Pemupukan Hormax
Seperti halnya proses pemupukan pada tanaman, penggunaan pupuk Hormax juga harus dilakukan dengan benar. Karena jika kelebihan proses pertumbuhan tanaman akan terganggu. Begitu juga sebaliknya. Berikut cara dan dosisnya :
Selain digunakan sebagai pupuk kocor, pupuk Hormax juga bisa digunakan ketika merendam benih tanaman sebelum masa tanam. Perendam baik digunakan dengan takaran 4 ml/liter dalam waktu sekitar lima menit.
Sebagai catatan, pupuk ini sangat bagus digunakan waktu pagi dan sore. Karena itu hindari menggunakan pupuk ketika matahari sedang terik-teriknya. Terakhir, dalam proses pemupukan hindari mencampurkanya dengan bahan kimia.
Selain air dan sinar matahari, pupuk merupakan salah satu hal yang tidak boleh ketinggalan untuk…
Seperti gulma yang dapat menganggu pertumbuhan tanaman, kutu putih juga merupakan salah satu hama yang…
Euphorbia merupakan salah satu tanaman hias yang banyak digemari oleh masyarakat Indonesia. Padahal, tanaman ini…
Sekam padi adalah salah satu sisa pertanian yang sering diabaikan, tetapi memiliki potensi besar untuk…
Sekam padi adalah sisa kulit luar butir padi setelah proses penggilingan beras. Sekam ini berwarna…
Cabe merupakan salah satu komoditas yang paling banyak digunakan untuk memberikan cita rasa lezat dalam…