Euphorbia (Euphorbia Antiquorum) merupakan salah satu tanaman yang termasuk dalam klasifikasi tumbuhan berbunga. Tanaman Euphorbia memiliki satu bunga betina terdiri dari satu struktur reproduksi betina yaitu putik serta dikelilingi oleh banyak bunga jantan dari masing-masing satu benang. Euphorbia yang telah mekar memiliki beragam warna yang berwarna mencolok seperti warna kuning, merah, ungu, coklat, atau hijau. Spesies dari Euphorbia yang […]