Cara Menanam Daun Kesum dan Perawatannya yang Mudah

Daun kesum memiliki banyak sebutan khususnya di negara-negara lain semisal Surudo kudami (Jepang), Phak phai (Thailand), atau Duo mao (China). Tanaman obat-obatan ini tumbuh amat subur di daerah dengan iklim tropis seperti Indonesia. Penampakan fisik dari daun kesum adalah  daunnya yang runcing memanjang seperti anak panah dengan lebar 0,5 – 2 cm dan panjangnya 5 […]

Cara Efektif Menanam Pohon Kapuk Randu dan Perawatannya

Berawal dari sebuah biji berserat kecil yang tidak berdaya menghadapi dunia hingga berakhir dalam bentuk sebuah pohon kokoh dengan hasil panen berupa kapuk yang melimpah merupakan jalan hidup yang tipikal bagi pohon kapuk randu atau yang bernama Ceiba pentandra Gaertn. Tidak sedikit pula anggota masyarakat yang masih menggunakan kapuk sebagai pengisi kasur dan bantal meskipun seiring dengan […]

5 Cara Menanam Pak Coy di Rumah Sangat Mudah

Di Indonesia banyak sekali jenis sayuran yang dapat kita temui di pasar tradisional maupun di pasar modern. Sebut saja sawi, tomat, wortel, pakcoy dan masih banyak lagi. Sayur-sayur ini di jual dengan harga yang sangat murah per kilonya. Hal ini yang kemudian di jadikan penjual makanan menjadikannya masakan utama di kios makanan mereka. Kali ini […]

4 Cara Menanam Bunga Daisy Dengan Mudah

Bagai sebagian besar orang khususnya para wanita pasti pernah menerima rangkaian bunga entah itu dari teman, sahabat, ataupun keluarga dalam berbagai acara tertentu. Dari rangkaian bunga yang ada biasanya ada banyak sekali bunga tersusun di dalamnya mulai dari bunga berukuran sedang seperti bunga mawar, seruni, aster, hingga bunga- bunga kecil sebagai pelengkapnya seperti bunga baby […]

4 Cara Menanam Cangkokan Kelengkeng Sederhana

Kelengkeng merupakan salah satu jenis buah yang digemari banyak orang tidak hanya anak- anak bahkan orang dewasa. Rasanya yang manis serta mudahnya cara mengkonsumsi menjadi alasan tersendiri. Di beberapa daerah kelengkeng juga dikenal dengan berbagai macam nama mulai dari lengkeng, mata kucing, dan longan. Kelengkeng sendiri merupakan jenis buah dari suku lerak- lerakan dan merupakan […]

10 Cara Menanam Melon Sistem Lesehan Praktis

Siapa yang belum mengenal buah melon. Saya yakin anda sudah mengenal buah yang satu ini. Biasanya di bulan puasa buah melon banyak dijadikan sop buah yang banyak dijajakan dipinggir jalan. Rasanya yang manis dan  dagingnya yang tebal memang mampu mmberikan sensasi rasa manis menyegarkan tenggorokan. Maka dari itu bagi sahabat pencinta tanaman sekalian, kali ini […]

6 Cara Menanam Kunyit dan Teknik Perawatannya

Tahukah Anda kalau kunyit adalah salah satu rempah-rempah dari Indonesia yang terkenal hingga ke seluruh dunia? Berawal dari Asia Tenggara, penyebaran kunyit kemudian merambah ke benua Australia hingga Afrika. Tumbuhan ini, meskipun sering untuk dibuat sebagai alat masak karena berasal dari tanaman rempah, tetapi sebenarnya kunyit juga berguna untuk berbagai macam hal lainnya, seperti jamu, […]