Cara Menanam Umbi Porang di Polybag

Umbi porang, atau disebut juga dengan elephant foot yam dalam bahasa Inggris, merupakan salah satu jenis umbi-umbian yang berasal dari India. Seiring perkembangannya, umbi porang juga dapat tumbuh dengan subur pada wilayah Asia Selatan lainnya. Selain itu, umbi porang juga dapat tumbuh di Indonesia, karena sifatnya yang merupakan jenis tanaman tropis dan subtropis. Maka, tak […]

Media Tanam untuk Cabai dalam Polybag – Tips Menanam

Kebutuhan akan cabai dirasakan sangat penting terutama oleh masyarakat Indonesia pada umumnya. Oleh karena itu, ketika cabai sedang jarang dan harga di pasaran sedang melambung tinggi. Ada baiknya bila anda mencoba untuk menanamnya sendiri di halaman rumah, anda hanya memerlukan sebuah polybag saja untuk menanamnya. Adapun bila anda menentukan media tanam untuk cabai dalam polybag […]

Tips Budidaya Tanaman Bawang Putih di dalam Polybag

Budidaya bawang putih adalah salah satu budidaya yang mudah dilakukan seperti cara menanam bawang batak. Karena tidak sulit untuk menumbuhkan maupun memeliharanya. Bahkan bawang putih bisa ditanam langsung di tanah atau menggunakan pot dan polybag. Kali ini, kita akan membahas masalah tips budidaya tanaman bawang putih di dalam polybag. Karena metode budidaya ini bisa dilakukan oleh […]