Kebutuhan tanaman untuk dapat tumbuh begitu banyak, seperti kebutuhan akan air, sinar matahari, suhu dan kelembapan lingkungan yang sesuai, hingga kebutuhan akan nutrisi. Nutrisi dalam bentuk makro (besar) maupun mikro (kecil) yang diperlukan oleh tanaman sebenarnya sudah didapatkan sejak ditanam dalam tanah. Tanah memiliki banyak sekali sumber nutrisi yang dibutuhkan oleh tanaman, hanya saja sebagian […]
Tag: pupuk hayati
Pupuk hayati biofertilizer adalah pupuk yang terbentuk dari simbiosis bahan organik dengan mikroba yang ditanamkan pada tanaman. Dari hasil simbiosis tersebut, tanaman dapat tumbuh dengan baik. Sebenarnya jenis pupuk hayati biofertilizer ini sering disebut sebagai pupuk hayati/ pupuk biofertilizer/ pupuk mikrobiologis maka tidak heran jika pupuk hayati bifertilizer banyak panggilannya. Menurut badan peneliti sendiri, penggunaan […]