6 Cara Menanam Jambu Air dengan Stek Pucuk

Menanam jambu air dengan stek pucuk agar berbuah lebat bisa menjadi sebuah pilihan ketika akan membudidayakan tanaman buah jenis ini. Stek merupakan metode perbayakan dengan cara menumbuhkan bagian potongan tanaman menjadi tanaman baru. Dibandingkan metode perbayakan tanaman lainnya memperbanyak tanaman dengan cara stek dipercaya lebih efektif dan bisa membuat tanaman jambu air lebih cepat berbuah. […]

4 Cara Stek Daun Cocor Bebek Paling Mudah

Cocor Bebek memiliki nama latin Kalanchoe sp. Tanaman ini termasuk ke dalam tanaman sukulen. Cocor Bebek adalah tanaman dari keluarga atau famili Crassulaceae. Asal tumbuhan Cocor Bebek ini dikatakan dari wilayah Madagaskar. Cocor Bebek diminati karena keindahan dari bentuk daun. Saat ini fungsi tanaman Cocor Bebek sangat ramai digunakan sebagai tanaman hias yang mempercantik halaman. […]

4 Cara Stek Tanaman Buah Paling Mudah

Bercocok tanam merupakan sebuah hobi yang cukup menarik seperti saat mereka melakukan Cara Menanam Kelengkeng, banyak orang memiliki hobi ini bukan hanya karena ingin mendapatkan udara yang sejuk di sekitar rumahnya namun juga untuk menenangkan pikiran mereka. Dalam bercocok tanam, ada berbagai pilihan jenis tanaman yang dapat menjadi alternatif pilihan seperti tanaman jenis bunga- bungaan […]