5 Cara Menanam Pak Coy di Rumah Sangat Mudah

Di Indonesia banyak sekali jenis sayuran yang dapat kita temui di pasar tradisional maupun di pasar modern. Sebut saja sawi, tomat, wortel, pakcoy dan masih banyak lagi. Sayur-sayur ini di jual dengan harga yang sangat murah per kilonya. Hal ini yang kemudian di jadikan penjual makanan menjadikannya masakan utama di kios makanan mereka. Kali ini […]

6 Cara Budidaya Jangkrik Untuk Pakan Burung dengan Mudah

Jangkrik merupakan salah satu jenis serangga yang sering sekali digunakan sebagai makanan hewan unggas maupu juga reptil. Di dalam tubuh jangkrik memang mengandung berbagai macam zat yang sangat berguna untuk pertumbuhan burung maupun reptil. Dewasa ini permintaan akan jangkrik sebagai pakan burung semakin lama semkain mengalami peningkatan yang signifikan. Maka dari itu, banyak sekali orang […]

5 Cara Stek Pucuk Merah dan Perawatannya

Siapa yang tak kenal tanaman pucuk merah dengan nama latinnya Syzygium Oleana yang saat ini sedang popular di Indonesia? Tanaman ini merupakan jenis tanaman perdu dan tergolong tanaman hias yang banyak dijumpai di jalan, ditaman – taman, dan dipekarangan rumah. Hal ini dikarenakan tanaman ini sangat indah dengan daun muda pada pucuknya yang berwarna oren […]

3 Cara Stek Bunga Euphorbia dan Perawatannya

Siapa yang tak kenal tanaman bunga Euphorbia?  Ya, euphorbia merupakan tanama hias yang selalu berbunga tanpa mengenal musim. Bunga euphorbia sangat indah dengan beragam species. Dengan bentuk bunga yang kecil – kecil bunga euphorbia mempunyai beraneka ragam warna. Ada yang berwarna merah, hijau, kuning, ungu, dan merah kekuningan, bunga euphorbia banyak digemari. Dengan daya tahan […]

5 Cara Budidaya Ikan Cupang di Akuarium yang Benar

Ikan cupang menjadi salah satu jenis ikan yang saat ini memiliki banyak peminat. Budidaya ikan cupang juga menjadi salah satu potensi usaha yang paling menjanjikan dan menguntungkan seperti juga cara budidaya ikan bandeng di air tawar . Hal ini tidak lain karena usaha sejenis belum banyak diminati dan dikembangkan. Padahal pasar ikan cupang sendiri banyak diminati. […]

5 Cara Mencangkok Cengkeh – Mudah dan Sederhana

Cengkeh adalah salah satu rempah yang sangat terkenal di dunia. Dengan nama latin Syzygium aromaticum cengkeh merupakan tangkai bunga kering yang beraroma dan cengkeh adalah tanaman asli yang banyak di tanam di Indonesia. Cengkeh digunakan untuk bumbu masak dan sebagai bahan utama rokok kretek khas Indonesia. Selain itu cengkeh juga dapat diolah menjadi minyak cengkeh […]

4 Cara Tanam Bawang Putih Tunggal Sampai Panen

Bawang merupakan salah satu jenis tanaman berumbi dan merupakan bumbu wajib di setiap dapur. Tidak hanya koki tetapi ibu rumah tangga juga membutuhkannya sebagai salah satu campuran bumbu dalam setiap masakan. Terlebih jika anda menggemari masakan dengan citarasa asin, akan sangat cocok jika dipadukan dengan bawang. Di pasar sendiri berbeda jika anda melihat Cara Menanam […]

4 Cara Menanam Bunga Bird of Paradise Yang Mudah dan Sederhana

Bird of Paradise Terdengar seperti peternakan burung, tapi apa iya bisa burung ditanam? Mustahil. Burung harusnya diternak, bukan ditanam. Apa ya maksudnya menanam bird of paradise? Bird of Paradise bukan seekor burung dan buka sejenis burung. Bird of Paradise ini adalah jenis bunga. Bunga ini juga memiliki nama lain strelitzia reginae. Bunga ini berasal dari Afrika Selatan […]

6 Cara Budidaya Belut dalam Drum Plastik Cepat Panen

Belut merupakan salah satu hewan yang sangat kaya akan nutrisi dan bermanfaat bagi kesehatan tubuh manusia. Masyarakat Indonesia sangat memfavoritkan hewan yang satu ini karena mudah diperoleh dan harganya terjangkau walaupun ada beberapa jenis yang memiliki harga yang mahal. Belut sangat lezat untuk disantap karena dapat diolah menjadi berbagai macam hidangan, salah satunya adalah belut […]

10 Cara Mencangkok Buah Tin Paling Mudah

Siapa dari anda yang tidak tahu buah Tin ? buah tin atau biasa disebut sebagai buah ara merupakan salah satu buah berpohon kayu yang banyak dikonsumsi masyarakat di area Jawa, khususnya Jawa Tengah. Selain bermanfaat karena mengandung banyak vitamin, buah Tin nyatanya bisa mengobati beberapa penyakit diantaranya adalah : Mengurangi sesak napas Membersihkan hati serta […]