Cara Menanam Padi Hibrida Mapan Sampai Panen

Cara menanam padi hibrida mapan, pada artikel sebelumnya kita telah banyak membicarakan mengenai padi mapan 02 dan padi mapan 05. Maka dalam kesempatan ini kita akan membahas mengenai padi mapan secara umum. Perlu dijelaskan sebelumnya b ahwa padi mapan merupakan varietas unggulan dengan jenis padi hibrida. Padi ini mampu menghasilkan produktifitas yang tinggi karenanya sudah […]

Cara Menanam dengan Pasir Malang – Kelebihan dan Kekurangannya yang Perlu Diketahui

Cara menanam dengan pasir malang,bagi sebagian oraang terutama yang menyukai tanamn hias sudah mengenal jenis media tanam yang satu ini sebagaimana  budidaya bawang merah di lahan kering. Yap, betul sekali pasir malang memang banyak dipilih atau juga umum digunakan sebagai media tanam terutama bagi tanaman hias. Mengapa? sebab media pasir malang memiliki kelebihan diantaranya adalah […]

Cara Menanam Benih Padi Mapan 02 dan Perawatannya

Cara menanam padi mapan 02, mungkin dari anda banyak yang bertanya jika pada topik sebelumnya kita membahas padi mapan 05 maka pada kesempatan ini kita akan mengupas mengenai padi mapan 02. Secara spesigik keduanyan merupakan varoetas yang sama yakni berasal dari padi mapan. Baik mapan 05 ataupun 02 juga merupakan padi hibrida yang memiliki produktifitas […]

Cara Stek Bunga Seribu Bintang, 2 Minggu Tumbuh

Bunga Seribu Bintang atau Butter Daisy mudah tumbuh dan gampang perawatannya. bisa hidup di dataran rendah yang panas sampai dataran sedang. Dapat menjadi pilihan utama untuk Anda menghias kebun dan halaman rumah. Bunga yang dihasilkan berwarna kuning segar dan memiliki jumlah banyak. Tanaman ini juga tidak membutuhkan perawatan khusus. Daisy tergolong keluarga tanaman terbesar di […]

Cara Mengolah Tanah Tandus agar Menjadi Subur

Sebelum anda melakukan budidaya pada tanaman, anda haruslah memperhatikan kondisi tanah yang akan anda gunakan untuk media penanamannya. Untuk itu pastikan supaya media tanah yang akan anda gunakan adalah jenis tanah yang gembur dan tidak tandus. Namun bila anda memiliki sebuah lahan tanah yang tandus, ada baiknya bila anda mengolahnya menjadi tanah yang subur. Akan […]

Mengapa Tanaman Kaktus Mampu Hidup di Lingkungan Yang Kekurangan Air dan Manfaatnya Bagi Manusia

Tanaman kaktus identik dengan gurun pasir dan padang tandus. Tanaman ini banyak ditemui di daerah tandus dan kekurangan air. Alasan mengapa tanaman kaktus mampu hidup di lingkungan yang kekurangan air dan manfaatnya bagi manusia akan dibahas pada artikel ini. Tanaman kaktus merupakan nama yang diberikan untuk anggota tumbuhan berbunga famili Cactaceae. Kaktus adalah tanaman yang […]

Inilah Alasan Mengapa Tanaman Keras Tidak Cocok Ditanam di Halaman Rumah

Tanaman keras biasanya memiliki daun yang rimbun yang dapat menambah kesejukan halaman rumah Anda. Namun sejatinya, jenis tanaman ini tidak cocok ditanam di halaman rumah. Pada artikel ini akan dibahas alasan mengapa tanaman keras tidak cocok ditanam di halaman rumah. Tanaman keras menurut KBBI (Kamus Besar Bahasa Indonesia) adalah tanaman usaha perkebunan dan mempunyai masa […]

Cara Menanam Fittonia Agar Tumbuh Subur – Tips Perawatan

Mungkin nama Fittonia masih terdengar sedikit asing di telinga anda, tidak seperti tanaman indoor lainnya yang lebih familiar, seperti anthurium, lidah buaya, lidah mertua, dan lavender. Namun, bila anda ingin menghias rumah dengan dekorasi tanaman hias, fittonia ini bisa jadi salah satu pilihan. Tapi harus diingat bahwa tanaman ini tidak bisa dikonsumsi baik oleh manusia […]

Cara Stek Lidah Mertua – Perawatan Mudah

Ada beragam cara menekan masalah polusi udara, salah satunya dengan memanfaatkan kemampuan tanaman. Dan itu bisa ditemukan pada tanaman lidah mertua. Secara ilmiah, tanaman disebut sansivera ini pernah dilaporkan Badan Ruang Antariksa Amerika Serikat (NASA) bisa menyerap polutan. Untuk membuktikan keampuhan tanaman ini, Anda juga bisa mencobanya di rumah. Saat habis mengecat rumah, simpan tanaman […]

Cara Menanam Benih Padi Mapan 05 – Panduan Budidaya Lengkap

Cara menanam benih padi mapan 05, menjadi topik yang akan kita bahas saat ini. Sebagaimana kita tahu bahwa padi merupakan tanaman penghasil beras yang merupakan salah satu makanan pokok bagi masyarakat Indonesia. Terdapat beberapa varietas benih padi unggul namun yantg cukup dikenal adalah padi mapan 05. Varietas padi mapan 05 merupakan jenis padi hibrida yang […]