Sebagian orang mungkin masih asing dengan istilah pupuk bokhasi. Pupuk bokhasi dapat diartikan sebagai bahan organik seperti kotoran kambing (ternak) yang telah difermentasikan. Cara membuat pupuk bokashi dari kotoran kambing tergolong mudah. Langkah-langkah pengerjaannya cukup sederhana dan mirip dengan cara membuat pupuk dari enceng gondok. Hanya saja bahan-bahannya menyesuaikan dengan tema yang akan kita bahas […]
Tag: Bokashi
Pada budidaya tanaman, pemupukan merupakan salah satu proses yang sangat berpengaruh terhadap perkembangan tanaman. Pemupukan yang tepat tentu akan menghasilkan tanaman yang sehat dan subur serta produktif. Maka dai itu kini para petani sering melakukan pemupukan dengan berbagai komposisi yang mana tujuannya adalah untuk memperoleh hasil maksimal. Pupuk sendiri ada yang merupakan pupuk organik dan […]