6 Fungsi Pupuk NPK Untuk Tanaman

Pupuk merupakan suatu bahan yang ditambahkan kedalam tanah baik berupa bahan organik maupun anorganik yang bertujuan untuk menggantikan unsur hara dari dalam tanah dengan tujuan untuk dapat meningkatkan produksi tanaman. Pupuk dapat dibedakan menjadi dua macam yaitu pupuk organik dan pupuk anorganik. Salah satu contoh pupuk anorganik yaitu pupuk NPK. Pupuk NPK merupakan pupuk majemuk […]

Jenis Pupuk yang Mengandung Fosfor Tinggi dan Manfaatnya untuk Tanaman

Sebagaimana yang umum diketahui dalam dunia pertanian bahwa unsur Fosfor (Phospat) merupakan salah satu unsur hara makro yang dibutuhkan makhluk hidup dalam hal ini adalah tumbuhan. Termasuk makro karena kebutuhan tanaman akan unsur fosfor cukup banyak selama fase pertumbuhannya. Manfaat fosfor bagi tanaman sendiri cukup vital yakni untuk merangsang perakaran yang kuat dan merangsang pembungaan […]