Manfaat Pupuk Jeranti dan Aplikasinya Pada Beragam Tanaman

Dalam proses tumbuh dan berkembang tanaman membutuhkan nutrisi. Selama ini nutrisi didapatkan tanaman langsung dari dalam tanah. Namun dengan semakin menipisnya nutrisi dalam tanaman, dibutuhkan nutrisi tambahan. Untuk memenuhi nutirisi tanaman bisa dilakukan dengan pemupukan, baik menggunakan pupuk organik maupun anorganik. Secara garis besar saat ini dikenal dua jenis pupuk anorganik, yaitu tunggal dan majemuk. […]

Kegunaan Pupuk Amophos untuk Tanaman dan Kandungannya

Pupuk merupakan salah satu yang memiliki konsentrasi tinggi sehingga digunakan untuk segala jenis tanaman dan semua tanah. Pupuk memiliki sifat mudah larut dalam air. Unsur hara yang terdapat dalam pupuk juga merupakan senyawa yang dapat dengan mudah diserap tanaman. Pupuk dapat diterapkan langsung atau sebagai bagian dari campuran senyawa nitrogen dan fosfor. Berikut manfaat pupuk […]

Pengertian Pupuk Tunggal dan Pupuk Majemuk serta Jenis-jenisnya

Ada berbagai macam jenis pupuk, mulai dari pupuk alami hingga pupuk buatan. Pupuk buatan sendiri berdasarkan jenis unsur hara yang dikandungnya dibedakan menjadi pupuk tunggal dan pupuk majemuk. Pengertian pupuk tunggal dan pupuk majemuk akan dibahas secara lengkap pada artikel ini. Baca juga jenis pupuk buatan yang menggunakan bahan kimia dan kenapa pupuk kimia dapat […]