Pupuk merupakan salah satu yang memiliki konsentrasi tinggi sehingga digunakan untuk segala jenis tanaman dan semua tanah. Pupuk memiliki sifat mudah larut dalam air. Unsur hara yang terdapat dalam pupuk juga merupakan senyawa yang dapat dengan mudah diserap tanaman.
Pupuk dapat diterapkan langsung atau sebagai bagian dari campuran senyawa nitrogen dan fosfor. Berikut manfaat pupuk bagi tanaman:
Pupuk Majemuk Amophos
Pupuk majemuk atau Amophos adalah komponen protein yang diserap lebih awal pada tahap pertumbuhan egetative. Apa pertumbuhan egetative itu?
Yaitu pertumbuhan akar, daun dan anakan yang kemudian berperan dalam peningkatan hasil produksi karena ditranslokasikan dalam tanaman.
Ada fungsi unsur N, P dan S dalam pupuk Amophos:
Unsur N
Sangat diperlukan tanaman untuk meningkatkan penyerapan dan mempengaruhi ketersediaan unsur P.
Unsur P
Sangat diperlukan untuk memacu pertumbuhan dan perkembangan akar pada tahap awal pertumbuhan. Unsur P akan lebih tersedia sehingga lebih banya diserap tanaman bila diaplikasikan dengan N dibandingkan diaplikasikan sebagai pupuk tunggal.
Unsur S
Akan membuat efisiensi pemupukan N akan meningkat sehingga jumlah yang diambil tanaman lebih banyak.
Tapi ketiga unsur itu digunakan, maka penyebaran akan lebih merata dan bisa saling berpengaruh dalam peningkatan proses penyerapannya dan berdampak antara lain:
Ciri dan Kandungan Pupuk Amophos
Pupuk majemuk umumnya dibuat dalam butiran yang seragam dan umumnya agak keras dengan permukaan licin sehingga dapat mengurangi sifat menarik air atau higroskopis dari udara yang lembab. Tapi hal itu memudahkan penaburan yang merata dan berikut ciri-cirinya:
Ada pun yang sama dengan pupuk Amophos yaitu superstikfos atau SS bisa juga disebut SSF. Pupuk ini sama dengan Amophos karena mengandung mono ammonium fosfat atau NH4 H2 PO4 yagn hanya berlainan nama dagangnya saja.
Selain air dan sinar matahari, pupuk merupakan salah satu hal yang tidak boleh ketinggalan untuk…
Seperti gulma yang dapat menganggu pertumbuhan tanaman, kutu putih juga merupakan salah satu hama yang…
Euphorbia merupakan salah satu tanaman hias yang banyak digemari oleh masyarakat Indonesia. Padahal, tanaman ini…
Sekam padi adalah salah satu sisa pertanian yang sering diabaikan, tetapi memiliki potensi besar untuk…
Sekam padi adalah sisa kulit luar butir padi setelah proses penggilingan beras. Sekam ini berwarna…
Cabe merupakan salah satu komoditas yang paling banyak digunakan untuk memberikan cita rasa lezat dalam…