Pupuk MKP : Manfaat, Keuntungan, dan Cara Penggunaannya

Pemberian pupuk bagi tanaman merupakan salah satu langkah untuk merawat tanaman. Hampir semua tanaman dapat tumbuh sehat, subur, dan memberikan buah yang baik karena dirawat dengan pupuk. Pupuk MKP merupakan salah satu pupuk yang telah banyak digunakan oleh para petani di Indonesia. Petani yang biasa menggunakan pupuk ini adalah petani buah dan sayuran seperti melon, […]

Cara Menanam Anggur dalam Pot Supaya Cepat Berbuah – Mudah dan Sederhana

Cara menanam anggur dalam pot supaya cepat berbuah, menjadintopik yang akan kita bahas. Anggur merupakam salah satu jenis buah tropis yang diminati. Selain karena rasanya manis tentu saja buah ini juga memiliki banyak kandungan vitamin yang diperlukan oleh tubuh. Anggur juga menjadi salah satu jenis buah yang harganya relatif mahal diabandingkan dengan buah lainnya. Hal […]

Cara Menanam Nangka Mini di Pot – Singkat dan Mudah

Cara menanam nangka mini di pot, menjadi topik menarik yang akan di bahas. Bagi anda tanaman nangka mini mungkin cukup asing, sebab buah nangka yang biasa dikonsumsi berasal dari tanaman tahunan yang pohonnya berukuran besar . Tidak dipungkiri memang jika buah nangka menjadi salah satu jenis buah yang enak dan menjadi kesukaan banyak orang untuk […]

5 Cara Menanam Pepaya California Pasti Berhasil

Pepaya california merupakan salah satu jenis buah tropis yang sedang booming dan hits. Ukurannya yang tidak terlalu besar, dengan warna daging buah yang menarikndan juga rasanya yang manis membuat buah ini begitu banyak digemari oleh masyarakat. Tanaman papaya (Carica papaya L) merupakan tanaman yang berasal dari Mexico bagian selatan dan Nilaragua. Kemudian mulai dibudidayakam meluas […]

5 Cara Menanam Delima dari Biji Paling Mudah

Bagi anda yang sangat hobi melakukan bercocok tanaman jenis buah, sama halnya ketika anda melakukan Cara Menanam Oregano mungkin anda perlu mencoba untuk menanam buah yang satu ini. untuk lebih mengenal tentang buah delima agar anda mudah menanamnya, berikut merupakan penjelasan singkat mengenai buah delima. Buah delima memiliki nama latin Punica granatum yang termasuk jenis […]

13 Cara Menanam Kelengkeng Agar Cepat Berbuah

Artikel berikut berisi panduan cara menanam kelengkeng yang baik  beserta tips suksesnya bagi anda yang ingin membudidayakan kelengkeng. Buah kelengkeng sangat digemari banyak orang karena rasa buah ini sangat manis dan segar. Rasa buah ini sangat mirip dengan rasa buah leci. Hanya saja tekstur dan warn kulitnya yang membedakan. Selain rasanya yang enak, buah kelengkeng […]

10 Cara Menanam Lengkeng agar Cepat Berbuah

Lengkeng adalah satu buah yang cukup mudah dijumpai sehingga tidak heran lengkeng memiliki banyak penggemarnya. Padahal, lengkeng adalah salah satu buah yang harganya cukup mahal jika dibandingkan dengan harga buah yang lainnya. Selain itu, cara menanam lengkeng yang mudah menjadikan lengkeng menjadi salah satu tanaman buah yang mudah dibudidaya. Lengkeng, Dimocarpus Logan, dikenal juga dengan […]