Cara Memupuk Rumput Odot dan Hasil yang Subur (Pakan Ternak)

Ketika kita mengetahui bagaimana cara memupuk rumput odot ini, maka kita akan mendapatkan rumput menghijau terbaik. Karena rumput odot adalah jenis pakan yang digunakan dan sering menjadi makanan utama para ternak. Seperti halnya Cara Menanam Rumput untuk Pakan Kambing, anda akan memerlukan cara memupuk rumpuk odot ini agar menhasilkan panen melimpah. Untuk itu, berikut pembahasan […]

Bagaimana Cara Budidaya Rumput Benggala?

Ternyata banyak sekali jenis rumput yang bisa digunakan untuk pakan ternak. Selain rumput raja, cara budidaya rumput benggala pun wajib kita ketahui guna menambah informasi terkait pakan ternak unggulan. Sekilas rumput benggala memang mirip dengan rumput raja. Namun ada beberapa hal yang membedakan keduanya. Berikut ini adalah ciri-ciri dari rumput benggala: Tinggi rumpunnya dapat mencapai […]

Cara Budidaya Rumput Raja dan Perawatannya

Rumput raja sudah lama digunakan sebagai pakan ternak seperti sapi. Ukurannya yang besar dan daunnya yang tebal membuat ternak puas saat mengkonsumsinya. Silahkan pelajari cara budidaya rumput raja untuk pakan ternak Anda. Rumput raja memang memiliki ciri-ciri yang berbeda dari jenis rumput lainnya. Kehadirannya memang dikhususkan untuk pakan ternak, dan bukan sebagai rumput hias. Untuk […]