Tanaman kelapa sawit merupakan tanaman yang banyak manfaatnya bagi kehidupan manusia. Selain itu, tanaman ini juga bisa tumbuh dengan baik di lingkungan tropis seperti di Indonesia. Karena itu, banyak yang tertarik untuk membudidayakan tanaman ini. Supaya tanaman sawit bisa tumbuh sehat dan subur sehingga menghasilkan panen yang bagus dan melimpah, pemupukan tanaman sawit menjadi sangat […]
Tag: sawit
Kelapa sawit merupakan merupakan tumbuhan yang biasanya ditanam sebagai usaha pertanian komersial untuk menghasilkan minyak kelapa sawit. Kelapa sawit memang kini banyak dimanfaatkan sebagai bahan baku penghasil minyak untuk memasak, minyak untuk industri, serta bahan bakar. Kelapa sawit saat ini memegang peranan yang penting. Perkebunan kelapa sawit bukan rahasia lagi memang menghasilkan banyak keuntungan sehingga […]
Di Indonesia, banyak sekali wilayah yang memiliki jenis lahan gambut dan kerap digunakan oleh petani sawit. Untuk itu, mengetahui cara memupuk sawit di lahan gambut akan sangat membantu dan diperlukan. Pemanfaatan lahan gambut ini juga digunakan oleh perusahaan kelapa sawit dan pastinya, hasil panen yang didapat juga bisa optimal. Dengan salah satu syarat, yakni pengelolaan […]
Untuk menjaga setiap jenis tanaman dari serangan berbagai penyakit dan juga hama sangat diperlukan sebuah perawatan, tak terkecuali dengan tanaman kelapa sawit yang notabene dianggap sebagai tanaman yang kebal. Perlu anda ketahui bahwa tanaman kelapa sawit juga memerlukan sebuah perawatan yang intensif untuk bisa panen dengan maksimal. Maka dari itu tanaman kelapa sawit memerlukan sebuah […]
Indonesia merupakan produsen sawit terbesar di dunia mengingat banyaknya perkebunan sawit yang tersebar diberbagai wilayah. Untuk menghasilkan produksi buah sawit yang tinggi tentu harus dilakukan perawatan khusus selama budidaya agar tidak terjadi hal-hal merugikan yang tidak diinginkan. Tanaman sawit akan menghasilkan banyak buah jika dirawat dengan pemberian cukup nutrisi. Lalu nutrisi seperti apakah yang dibutuhkan […]
Sawit adalah tanaman ekspor Indonesia yang memiliki nilai tinggi. Tanaman ini biasa dimanfaatkan minyaknya terutama pada bagian bijinya dan daging kulit buah. Penyebaran tanaman sawit berasal dari wilayah Afrika dan kini berkembang di wilayah Asia termasuk Indonesia. Hasil panen yang bernilai fantastis menjadikan beberapa orang mulai melakukan penanaman tanaman sawit. Pengetahuan akan manfaat positif dari […]