Jambu kristal adalah salah satu jenis jambu yang banyak dicari dan disukai oleh banyak orang. Mengapa? Karena rasa buahnya yang manis, memiliki sedikit biji dan mudah untuk dipelihara. Nah, tunggu apa lagi yuk kita sipak panduan cara merawat tanaman buah jambu kristal ini.
1. Pemeliharan Harian Jambu Kristal
Anda tidak boleh mengabaikan hal-hal kecil yang mungkin sering disepelekan dalam pemeliharaan harian seperti cara membasmi hama pada daun jambu. Karena ini akan menentukan keoptimalan panen dari jambu nantinya, loh.
2. Proses Pemupukan Tanaman
Seperti ketika anda mepelajari cara membasmi hama pada daun jambu, anda juga harus mengetahui kapan harus melakuakan pemangkasan atau perempelan untuk jambu kristal ini. Biasanya proses ini akan segera dilakukan jika tumbuhan jau kristal sudah mulai berusia 2 tahun.bahkan ini merupakan proses yang akan segera dilakukan setelah pemanenan.
3. Pemupukan Tanaman
Agar tumbuhan jambu kristal ini tumbuh dengan baik dan subur maka setidaknya lakukan pemupukan secara berkala. Anda bisa melakukan pemupukan ketika berumur 0 hingga 1 tahun sedangkan jenis pupuk yang akan diberikan adalah pupuk campuran : TSP, Pupuk Kandang, ZK dan Urea. Taburkan pupuk di sekitar tanaman atau and ajuga bisa dnegan cara melubangi tanah dan masukan pupuk sedalam 30 cm.
4. Proses Pengairan Serta penyiraman
Anda bisa melakukan penyiraman setelah bibit yang didapat dari hasil transpalasi maupun cankokan setelah 2 minggu lamanya. Penyiraman ini sendiri cukup dilakukan 2 kali sehari. Setelah bibit tumbuh dengan baik maka kurangi intensitas penyiraman hanya menjadi sekali setiap hari nya.
Dan usahakan anda menjauhkan bibit tanaman ini dari area yang mudah mendapatkan genangan air ketika hujan lebat melanda. Jika memang tidak memungkinkan maka gunakan saja parit yang dibuat secara manual. Ini akan memudahkan jalur air anda untuk mengalir dan lakukan saja panyiraman setiap pagi atau sore.
5. Cara Pengendalian Hama Dan Penyakit
Tidak jarang hal sering menyebabkan hasil panen tidak optimal adalah masalah hama maupun penyakit yang menyerang tanaman kita. Nah untuk masalah penyakit maupun hama tanaman jambu kristal ini kami akan mengulasnya, di bawah ini :
6. Cara Pembungkusan Buah
7. Pemanenan
Jika and amenanam bibit jambu kristal yang berasal dari cangkokan maka biasanya akan bisa mulai dipanen setelah berumur 6 bulan dan metode penanaman bibit yang berasal dari cangkok disinyalir menghasilkan bua yang lih cepat. namun jika dari bibit biasa maka harus menunggu hingga sekitar 2 tahun agar bisa dipanen. Itulah cara merawat tanaman buah jambu kristal sampai panen.
Biasanya jambu kristal akan berubah warna menjadi putih kekuningan jika sedah siap untuk dipanen. Sedangkan buah yang masih belum siap panen akan tetap bewarna hijau. Lakukan penyortiran sesuai selera jika hendak memasarkan jambu ini.
Selain air dan sinar matahari, pupuk merupakan salah satu hal yang tidak boleh ketinggalan untuk…
Seperti gulma yang dapat menganggu pertumbuhan tanaman, kutu putih juga merupakan salah satu hama yang…
Euphorbia merupakan salah satu tanaman hias yang banyak digemari oleh masyarakat Indonesia. Padahal, tanaman ini…
Sekam padi adalah salah satu sisa pertanian yang sering diabaikan, tetapi memiliki potensi besar untuk…
Sekam padi adalah sisa kulit luar butir padi setelah proses penggilingan beras. Sekam ini berwarna…
Cabe merupakan salah satu komoditas yang paling banyak digunakan untuk memberikan cita rasa lezat dalam…