Tumpang Sari Tanaman Cabe dan Semangka – Cara dan Perawatan

Budidaya tanaman cabe di Indonesia semakin berkembang. Begitu juga dengan budidaya semangka. Kedua tanaman ini menjadi primadona bagi petani terutama yang berada di dataran rendah. Alasan untuk tanaman cabe adalah karena bisa dilakukan panen berkali-kali dengan harga fluktuatif sedangkan alasan untuk tanaman semangka adalah modal yang kecil serta umur panen yang singkat. Kadang petani dihadapkan […]

Tumpang Sari Tanaman Cabe dan Timun – Cara Tanam dan Perawatan

Setiap petani membudidayakan tanaman dengan tujuan bisa memperoleh panen yang menguntungkan. Karena keuntungan hasil panen mereka bisa digunakan untuk mencukupi kebutuhan sehari-hari sekaligus menjadi modal untuk menanam lagi. Namun sayangnya tak jarang petani juga mengalami kerugian saat panen. Banyak faktor yang menyebabkan terjadinya kerugian panen dan salah satu yang sering adalah akibat harga jatuh atau […]

6 Tips Sukses Budidaya Ikan Lele Bagi Pemula dengan Teknik Mudah

Anda tentunya sudah pernah mendengar ataupun melihat seseorang melakukan budidaya ikan lele disekitar anda. Dan tak sedikit pula bagi anda mendengar kegagalan hasil panen dari mereka. Mendengar kisah sukses mereka mungkin anda tertarik untuk mulai membudidayakan ikan lele. Bagi anda yang berkeinginan untuk berbudidaya ikan lele agaknya pasti ada rasa khawatir akan kegagalan panen yang […]

5 Tips Sukses Budidaya Ayam Kampung Untuk Pemula

Selama ini kita tahu bahwa daging ayam yang kita beli kebanyakan adalah daging ayam broiler. Meski ukurannya besar, namun daging ayam broiler tidaklah seenak daging ayam kampung alias ayam buras. Hal ini sudah dibuktikan oleh banyak orang yang sudah mencoba masakan ayam kampung. Karena rasanya yang enak inilah maka ayam kampung memiliki nilai ekonomis yang […]

5 Cara Budidaya Ikan Betok bagi Pemula dengan Mudah

Sebagian dari anda mungkin belum familiar dengan nama ikan betok. Searnya ikan ini memiliki banyak nama lain tergantung daerah masing-masing. Misalnya di Jawa Tengah dan Jawa Timur, ikan Betok lebih dikenal dengan sebutan ikan Betik. Sedangkan di Kalimantan, ikan ini diberi nama ikan Papuyu dan memang sangat digemari disana. Ikan Betok seringnya dijual di pasar […]

4 Cara Mengatasi Hama Gayas pada Tanaman

Selamat datang kembali para pembaca yang budiman. Pada postingan kali ini kami akan berbagai informasi mengenai cara mengatasi hama gayas pada tanaman. Tapi sebelum membahas lebih jauh, apakah anda sudah mengenal apa hama gayas ini? Baiklah, mungkin nama hama gayas hanya populer dibeberapa daerah saja. Namun ada istilah umum untuk hama ini di Nusantara yaitu […]

5 Cara Mengatasi Hama Gurem Pada Ayam

Para peternak ayam umumnya sudah tak asing lagi dengan istilah gurem atau biasa dikenal dengan istilah kremi (Jawa). Gurem juga dikenal dengan istilah kutu ayam yaitu merupakan serangga kecil (kutu atau tungau kecil) pengganggu yang menempel pada bagian tubuh ayam sambil menghisap sari-sari makanan (menghisap darah) dari tubuh unggas tersebut. Karena memang hanya menyerang unggas […]

2 Cara Mengobati Serangan Aeromonas pada Ikan Lele

Budidaya ikan lele tak pernah lekang oleh waktu. Dari masa ke masa perkembangan budidaya ikan lele semakin maju dengan berbagai inovasi dan teknologi terbaru. Meski demikian faktor kendala berupa penyakit pada ikan lele masih saja kerap ditemukan. Untuk itulah para pembudidaya ikan lele diharap untuk selalu memahami cara mengobati penyakit ikan lele. Salah satu penyakit […]

4 Jenis Pupuk Untuk Rumput Gajah Mini agar Tumbuh Sempurna

Hampir semua orang suka bila halamannya dihias dengan tanaman. Mungkin anda salah satunya. Dari sekian banyak jenis tanaman hias, pasti anda sudah tak asing lagi jika mendengar istilah rumput taman atau rumput jepang kan? Okay, tema kita kali ini memang akan membahas seputar rumput hias, namun bukanlah jenis rumput jepang melainkan rumput gajah mini. Trend […]

4 Cara Mengatasi Hama Semut Hitam Pada Tanaman

Pada umumnya keberadaan semut hitam memanglah tidak begitu menyengat dan berbahaya terhadap manusia, namun keberadaannya cukup sangat meresahkan rumah warga, mulai dari mengerumuni gula hingga makanan lainnya yang berbau manis. Namun walaupun demikian, tak sedikit keberadaan semut hitam juga membuat keluh kesah seorang petani, keberadaannya yang merugikan tanaman petani mulai menggigit ujung daun tanaman hingga […]