5 Jenis Aglaonema Yang Mempunyai Nilai Tinggi

Aglaonema merupakan salah satu jenis tanaman hias yang mempunyai pesona dan keindahan yang sangat menarik.  Bisa dikatakan untuk merawat jenis tanaman aglaonema ini cukup mudah akan tetapi jika tidak serius dan merawatnya dengan sembarangan, tanaman ini tak akan tumbuh dengan hasil yang optimal. Oleh karena itu untuk mendapatkan tanaman hias Aglaonema yang mempesona diperlukan usaha […]

Mengapa Tanaman Kacang dapat Menyuburkan Tanah Secara Langsung?

Kacang tanah adalah tanaman yang sangat digemari di Indonesia dan tanaman ini memiliki banyak nama sebutan, karena di berbagai daerah nama kacang tanah berbeda seperti kacang jebrol, suuk, kacang tuban, kacang bandung dan kacang banggala. Kacang tanah merupakan tumbuhan yang dapat tumbuh secara subur di Indonesia, karena Indonesia memiliki tingkat kesuburan tanah yang tinggi. Selain […]

Jenis dan Alasan Mengapa Tanaman Gulma Harus Dicabut

Tanaman yang tumbuh subur dan dapat dinikmati hasilnya merupakan tujuan utama dari para petani, karena semakin banyak hasil panen akan berdampak semakin banyak pula penghasilan yang dapat diraih oleh para petani. Kini kemajuan teknologi menjadi salah satu faktor berkembangnya ilmu pertanian dan dengan majunya dunia digital banyak membantu para petani untuk mempelajari beberapa teknik dan […]

6 Cara Budidaya Jamur Truffle di Indonesia Secara Alami

Cara budidaya jamur truffle di Indonesia menjadi salah satu trend dalam budidaya jamur. Meskipun relatif sulit, namun tentunya jika kita memiliki pengetahuan serta juga skill yang mumpuni bukan berarti kita tidak akan mampu untuk melakukannya hingga mencapai keberhasilan. Perlu di ketahui juga bahwa jakur truffle bagi sebagian kalangan masyarakat Indonesia belum cukup familiar. Sebab, jamur […]

5 Cara Budidaya Jamur Harimau Secara Tradisional

Cara budidaya jamur harimau bisa dikatakan gampang gampang susah, terutama bagi anda sebagai pemula. Sebelum mengupas lebih jauh mengenai budifaya jamur harimau maka ada baiknya kita mengenal terlebih dahulu apa itu jamur harimau. Secara umum jamur harimau lebih familiar atau dikenal sebagai jamur susu harimau. Dari namanya saja anda pasti merasa sangat asing, sebab tentunya […]

Cara Merawat Bunga Arum Dalu dan Penanamannya yang Mudah

Sesuai dengan namanya, bunga arum dalu mekar dan mengeluarkan aroma bau yang khas di malam hari. Bunga ini termasuk dalam spesies tanaman Cestrum dan famili Solanaceae. Cara merawat bunga arum dalu ini pun sangatlah mudah selayaknya cara merawat bunga impatiens. Tinggi dari tanaman yang berasal dari West Indies ini dapat mencapai 4 meter, atau yang […]

Inilah Cara Merawat Bunga Agar Subur dan Merekah Setiap Hari

Setiap pecinta bunga atau tanaman hias pasti menginginkan tamannya dipenuhi dengan bunga-bunga cantik beraneka warna dan ragam. Untuk mendapatkannya, tentu diperlukan usaha dari sang empunya taman. Tips serta cara merawat bunga agar subur wajib dipahami serta dipraktekkan. Merawat bunga atau tanaman hias tidak bisa dilakukan dengan sembarangan atau disamakan dengan tanaman pertanian lainnya seperti tanaman […]

Cara Merawat Bunga Jenggot Musa dan Tips

Tanaman Jenggot Musa adalah tanaman yang sering dijadikan sebagai tanaman hias dan tanaman ini merupakan tanaman yang sangat mudah tumbuh di Indonesia. Sebagai hiasan di rumah tanaman ini memang sangatlah cocok dan perawatannya tidak terlalu sulit. Pada habitat aslinya tanaman ini adalah tanaman yang hidupnya selalu merambat dan menempel di sebuah pohon besar. Bentuk tanaman […]

5 Cara Budidaya Baglog Jamur Tiram yang Pasti Menguntungkan

Cara budidaya baglog jamur tiram merupakan salah satu potensi usaha yang potensial dan menguntungkan. Sebab, jamur tiram kini menjadi salah satu jamur yang paling banyak diminati dan menjadi pilihan dalam daftar jamur konsumsi paling favorit. Hal inilah yang kekudian menyebabkan budidaya jamur tiram kemudian marak dan banyak di tekuni terutama oleh para petani jamur. Selain […]

Cara Merawat Bunga yang Sudah Dipotong agar Tetap Segar

Memindahkan keindahan alam ke dalam rumah sebenarnya cukup mudah. Kita dapat meletakkan beberapa bunga potong ke dalam vas dan menikmati keindahannya setiap saat. Menurut penuturan para ahli, potongan bunga hidup tersebut tidak hanya mampu memberi tampilan berbeda di dalam rumah. Lebih jauh, keindahan yang dibawa oleh bunga tersebut mampu menurunkan tingkat stres, terlebih pada masyarakat […]