Lobak putih memiliki bentuk yang panjang dan bulat dengan ujungnya yang meruncing. Sesuai dengan namanya, lobak ini berwarna putih. Kemudian, untuk lobak hitam memiliki bentuk yang mirip dengan lobak putih, dimana berbentuk lonjong dan meruncing serta berwarna hitam atau abu-abu. Sedangkan lobak jenis rades memiliki bentuk bulat dan berwarna merah. Bagaimana cara menanam lobak yang baik dan benar? Sebelum mengulas cara menanamnya, mari kita simak sekilas tentang lobak.
Baca Juga:
Manfaat Lobak
Lobak memiliki beragam manfaat yang baik bagi kesehatan tubuh, mengingat banyak zat-zat yang terkandung di dalam lobak. Lobak diketahui mengandung vitamin, minyak atsiri, serat kasar, zat besi, beta karoten, niasin, mangan, kolin,kalsium, fosfor, asam folic, dan asam oksalat. Untuk manfaat lobak, beberapa di antaranya adalah sebagai berikut.
Masih banyak lagi manfaat lobak terhadap kesehatan tubuh. Sehingga Anda pun bisa menanam lobak di pekarangan rumah untuk dimanfaatkan sebagai tanaman obat.
Menanam lobak bukanlah perkara yang sulit mengingat sifat toleran lobak yang begitu tinggi terhadap lingkungannya. Namun memang ada beberapa kondisi lingkungan yang dapat membuat lobak tumbuh dengan optimal dan mencapai kualitas hasil yang juga tinggi. Anda bisa membaca syarat tumbuh lobak terlebih dahulu untuk menentukan wilayah tanam lobak. Jika hal tersebut sudah Anda lakukan, maka ikutilah tahapan berikut dalam cara menanam lobak yang baik dan benar.
Baca juga:
1. Pemilihan Bibit Unggul Lobak
Bibit bisa Anda beli dari petani lokal atau di toko bibit tanaman terdekat. Pilihlah benih yang berkualitas agar menghasilkan lobak yang juga sehat. Sebelumnya, Anda juga harus sudah menentukan benih lobak yang Anda inginkan mengingat jenis lobak yang cukup beragam, seperti lobak merah ataupun lobak putih. Untuk mengetahui biji lobak yang Anda pilih sehat atau tidak, Anda bisa pertimbangkan hal-hal berikut ini.
Jika pertimbangan tersebut sudah terlewati maka Anda dapat memulai tahap selanjutnya, yaitu menyiapkan media tanam yang tepat untuk menanam lobak. Simak terus artikel cara menanam lobak ini.
Baca Juga:
2. Persiapan Media Tanam
Baca juga:
3. Penyemaian Bibit Lobak
Biasanya lobak akan mulai berkecambah dalam kurun waktu satu minggu setelah penyemaian. Setelah usia genap satu minggu, Anda sudah bisa mulai memindahkan bibit lobak ke tempat tanam yang lebih besar untuk mengoptimalkan pertumbuhan lobak.
Baca juga:
4. Pemindahan Bibit Lobak
Benih yang berkecambah biasanya terjadi setelah satu minggu penyemaian benih lobak dilakukan. Itulah saat yang tepat untuk memindahkan bibit lobak ke media tanam yang lebih besar dan yang permanen.
Yang perlu diperhatikan dalam pemindahan bibit lobak adalah tempat tanam yang luas, tidak semata-mata lebar namun juga harus tinggi. Mengingat lobak merupakan tanaman umbi yang tumbuh memanjang ke bawah, maka untuk menghasilkan lobak yang panjang dan besar diperlukan juga media tanam yang lebih luas.
Baca juga:
5. Perawatan Bibit Lobak
Meskipun lobak tergolong tanaman yang mudah tumbuh, namun jangan lupa untuk tetap melakukan perawatan terhadap tanaman ini sebagai upaya untuk mendapatkan lobak yang berkualitas.
Baca juga:
6. Proses Panen Lobak
Usia panen lobak memiliki rentang waktu yang luas, tergantung dari jenis lobak yang ditanam. Rata-rata lobak termasuk cepat untuk dipanen. Beberapa jenis lobak sudah dapat dipanen saat usia tiga minggu. Namun ada juga yang baru bisa dipanen setalah usia 60 hari, seperti lobak putih.
Jika tanaman Anda sudah siap panen maka segeralah untuk dipanen. Jangan membiarkan lobak terlalu lama di dalam tanah karena dapat mengakibatkan pembusukan pada umbi. Berikut adalah cara memanen lobak.
Jika sudah kering, lobak siap untuk diolah. Untuk penyimpanan, Anda dapat memasukkan lobak ke kulkas, namun perlu untuk masukkan ke kantong plastik terlebih dahulu guna menghindari penyusutan atau membuat lobak layu. Penyimpanan optimal dilakukan selama dua minggu.
Baca juga:
Berikut ini adalah cara menanam lobak di polybag yang praktis dan bisa dilakukan sendiri di rumah.
Itulah panduan lengkap cara menanam lobak di pot atau polybag yang bisa anda pratekan di rumah.
Baca juga:
Terdapat beberapa syarat agar lobak dapat tumbuh subur.
Berikut ini panduan lengkap cara menanam lobak untuk pemula dengan perawatannya:
Baca juga:
Selain air dan sinar matahari, pupuk merupakan salah satu hal yang tidak boleh ketinggalan untuk…
Seperti gulma yang dapat menganggu pertumbuhan tanaman, kutu putih juga merupakan salah satu hama yang…
Euphorbia merupakan salah satu tanaman hias yang banyak digemari oleh masyarakat Indonesia. Padahal, tanaman ini…
Sekam padi adalah salah satu sisa pertanian yang sering diabaikan, tetapi memiliki potensi besar untuk…
Sekam padi adalah sisa kulit luar butir padi setelah proses penggilingan beras. Sekam ini berwarna…
Cabe merupakan salah satu komoditas yang paling banyak digunakan untuk memberikan cita rasa lezat dalam…